Definisi dan Sejarah Riba



*DEFINISI DAN SEJARAH RIBA*

*Definisi Riba*

Riba dalam bahasa Arab berarti "bertambah",  Maka segala sesuatu yang bertambah dinamakan Riba.
Menurut Istilah,  Riba berarti:  menambahkan beban kepada pihak yang berhutang (dikenal dengan Riba dayn) atau menambahkan takaran saat melakukan tukar menukar 6 komoditi (emas,  perak,  gandum,  sya'ir,  kurma dan garam) dengan jenis yang sama,  atau tukar-menukar emas dengan perak dan makanan dengan makanan dengan cara tidak tunai (dikenal riba Ba'i).

*Sejarah Riba*

Riba merupakan penyakit ekonomi masyarakat yang telah dikenal lama sejak dalam peradaban manusia.  Beberapa pakar ekonomi memperkirakan bahwa riba telah ada sejak manusia mengenal uang (emas dan perak).  Riba dikenal pada masa peradaban Farao di Mesir,  Peradaban Sumeria,  Babilonia dan Asyuriya di Irak,  dan peradaban Ibrani Yahudi. Termaktub dalam kitab perjanjian lama bahwa diharamkan orang Yahudi mengambil riba dari orang Yahudi,  namun dibolehkan orang Yahudi mengambil Riba dari orang di luar Yahudi.

Kemudian umat Yahudi memperkenalkan riba kepada bangsa Arab di Semenanjung Arabia,  tepatnya di kota Thaif dan Yatsrib (kemudian dikenal dengan Madinah).  Di dua kota ini Yahudi berhasil meraup keuntungan  yang tak terhingga,  sampai-sampai orang-orang Arab jahiliyah menggadaikan anak,  istri dan diri mereka sendiri sebagai jaminan mereka dijadikan budak Yahudi.

_(Sumber: Harta Haram Muamalat Kontemporer,  oleh:  Dr.  Erwandi Tarmizi,  MA. Cetakan ke 20, Hal.  387_388)_


COMMENTS

Nama

Aparthouse,1,Apartkos,4,Babelan,1,Bandung,13,Bandung Barat,3,Banjar,1,Bekasi,37,Bintaro,2,Bogor,64,Cianjur,2,Cibarusah,1,Cibubur,3,Cikampek,1,Cikarang,9,Cikarang Selatan,1,Cikarang Timur,1,Cilebut,1,Cilegon,1,Cileungsi,2,Cimahi,2,Ciomas,1,Citayam,3,Depok,28,Edukasi,4,Garut,1,Gowa,1,GRIYA GARUDA,1,Gunung Sindur,1,Investasi Kost,8,Jakarta,13,Jakarta Selatan,2,Jakarta Timur,5,Jawa Timur,1,Karawang,6,Kavling,21,KAVLING JANNATI,1,KAVLING PALESTINA,1,Kavling Produktif,18,Kos-kosan,2,Kota Bekasi,17,Kota Bogor,2,Kota Malang,1,Kota Serang,1,Kota Tangerang,1,Lebak,1,Makassar,1,Malang,3,Mojokerto,1,Montana Green Cilengkrang,1,Mustikajaya,1,Ogan Ilir,1,Pamulang,1,Pandeglang,1,Properti Syariah,161,Purwakarta,2,Rajeg,1,Rangkasbitung,1,Rukost,3,Rumah Kos,2,Sabrina Azzura,1,Sawangan,1,Secondary,4,Semarang,2,Serang,11,Serpong,2,SETU WIJAYA RESIDENCE,1,Solo,1,Subang,2,Sukabumi,1,Sukoharjo,2,Sumatera Selatan,1,Tambun,4,Tangerang,10,Tangerang Selatan,12,VILLA KEMUNING INDAH,1,WAHANA GRIYA INSANI,1,
ltr
static_page
rumasaria: Definisi dan Sejarah Riba
Definisi dan Sejarah Riba
rumasaria
https://www.rumasaria.com/p/definisi-dan-sejarah-riba-definisi-riba.html
https://www.rumasaria.com/
https://www.rumasaria.com/
https://www.rumasaria.com/p/definisi-dan-sejarah-riba-definisi-riba.html
true
5924460851491670416
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy